Menu

Mode Gelap

News · 3 Nov 2022 18:56 WIB ·

POLRES BLITAR TETAP LAKUKAN TILANG MANUAL, MESKIPUN KAPOLRI INSTRUKSIKAN TILANG SECARA ELEKTRONIK


 POLRES BLITAR TETAP LAKUKAN TILANG MANUAL, MESKIPUN KAPOLRI INSTRUKSIKAN TILANG SECARA ELEKTRONIK Perbesar

Blitar, Radio Perkasa – Polres Blitar tetap akan melakukan tilang secara konvensional di tengah perintah Kapolri tentang tilang secara elektronik. Tilang manual dilakukan pada pelanggaran khusus yang mengancam keselamatan.

Kapolres Blitar AKBP Adhitya Panji Anom mengatakan anggotanya tetap akan menilang para pelanggar secara manual meski Kapolri sudah memerintahkan mengubah penindakan terhadap dilakukan secara online. Namun hal ini berlaku untuk pelanggaran khusus terutama yang mengancam keselamatan jiwa.

Adhitya mencontohkan pelanggaran dengan penindakan tilang manual ialah pengendara yang ugal-ugalan atau yang melawan arus. Jika dibiarkan, pelanggaran tipe ini membahayakan pengendara lainnya. Untuk jenis pelanggan lainnya akan ditindak secara online. Polisi hanya akan memberhentikan untuk memberi himbauan.

Adhitya menambahkan, untuk mekanisme penindakan online dilakukan dengan memaksimalkan satu mobil Incar yang keliling di lokasi rawan pelanggaran. Mobil Incar ini akan berkeliling ke 16 kecamatan di wilayah hukum Polres Blitar secara periodik.

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Puluhan Botol Miras Disita Petugas Gabungan Di Warkop Sekitar Ngujang 2

6 April 2024 - 18:34 WIB

KNPI dan Sejumlah OKP Dukung Calon Bupati-Wakil Bupati yang Merangkul Semua Golongan

31 Maret 2024 - 20:55 WIB

2.229 Warga Kabupaten Blitar Terjangkit Gangguan Jiwa, Kecamatan Nglegok Paling Terdampak

25 Maret 2024 - 12:11 WIB

Sah! Pemkab Tulungagung Terima Hibah Aset Sitaan Dari KPK.

7 Maret 2024 - 23:16 WIB

Target PTSL 2024 Meningkat Dua Kali Lipat, 2025 Sertifikasi Tanah di Tulungagung Belum 100 Persen

7 Februari 2024 - 14:22 WIB

Kantor Imigrasi Blitar Laksanakan Operasi Jagratara Di Tulungagung, Nihil WNA Bermasalah

30 Desember 2023 - 21:21 WIB

Trending di News