Menu

Mode Gelap

News · 6 Feb 2023 10:55 WIB ·

400 Banser NU Tulungagung diberangkatkan menuju Sidoarjo untuk pengamanan resepsi 1 Abad NU


 Pemberangkatan Banser NU Tulungagung ke sidoarja dalam rangka 1 abad NU, Foto : Amir Fatah Perbesar

Pemberangkatan Banser NU Tulungagung ke sidoarja dalam rangka 1 abad NU, Foto : Amir Fatah

400 Banser NU Tulungagung diberangkatkan menuju Sidoarjo untuk pengamanan resepsi 1 Abad NU di Stadion Gelora Delta Sidoarjo.

Senin pagi digelar apel pelepasan 400 personel Banser NU Tulungagung yang akan bertugas mengamankan resepsi Harlah 1 Abad NU di Sidoarjo. Bupati Tulungagung Maryoto Birowo mengatakan 400 personel Banser ini diharapkan mampu menjaga keamanan dan ketertiban selama kegiatan Harlah 1 Abad NU berlangsung.

Bupati juga meminta para Banser dari Tulungagung kompak dan menjaga nama baik Tulungagung serta nama besar Banser NU. Bupati memastikan Pemkab turut mensuport kegiatan harlah ini dengan menyiapkan tim kesehatan yang ikut dalam rombongan.

Sementara itu, Muhammad Sukur Ketua PC GP Ansor NU Tulungagung menyebut personel yang dikerahkan ini dibekali dengan alat komunikasi HT untuk masing-masing kelompok. Untuk penempatan tugas selama pengamanan, nantinya akan ditentukan oleh Tim Banser NU Jatim.

Reporter: Amir

Berbagi informasi bisa sms/wa 081556700222 telp. (0355) 335511
Fanspage FB : Radio Perkasa FM
Instagram : Perkasa.fm

Link download PASTA PERKASA : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.xajist.apps.pasta

#perkasafm #NyalakanEnergiMaju #perkasaupdate #newsroomperkasa #tulungagung #kediri #blitar#berita #viral #beritaterkini #indonesia #news #info #beritaviral #beritaterbaru #like #beritaindonesia #infoterkini #beritanasional #beritahariini
#beritaindonesia #infoterkini #beritanasional #beritahariini

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Silaturrahmi ke Pendodo Tulungagung: Ketua MUI Tetap Kritis Atas Kebijakan yang Tak Sesuai Aturan

20 September 2023 - 14:25 WIB

Mudahkan Layanan Pada Masyarakat, RSUD dr. Iskak Luncurkan Elektronik Rekam Medik

20 September 2023 - 10:06 WIB

Disnakertrans Tulungagung Pastikan Bantuan Pemulangan PMI Asal Kaliwungu Ngunut dari Malaysia

14 September 2023 - 11:43 WIB

Proyek Fisik Belum Selesai, Serapan Anggaran Kabupaten Blitar Baru 54 Persen

14 September 2023 - 11:24 WIB

Salurkan Bansos DBHCHT untuk 2 bulan, Dinsos Tulungagung kucurkan  Rp. 3,68 Miliar.

13 September 2023 - 09:34 WIB

Dinas Pendidikan Kabupaten Blitar Bentuk Satgas Pencegahan Kekerasan dan Bullying di Sekolah

12 September 2023 - 12:23 WIB

Trending di News