Menu

Mode Gelap

News · 8 Nov 2023 08:16 WIB ·

Berkah Kemarau, Harga Tembakau Terangkat – Hasil Panen Bagus


 Petani Tembakau (Istimewa) Perbesar

Petani Tembakau (Istimewa)

Radio Tulungagung – Ketua Kelompok Tani Makmur Desa Kendalbulur Boyolangu Tulungagung Endri Cahyono mengatakan, harga tembakau di musim kemarau ini cukup bagus, di kisaran 140 ribu untuk kualitas super, dan 110 ribu untuk yang paling murah.

Endri mengaku, meskipun sempat gagal panen di awal musim tanam, namun dengan kondisi musim kemarau panjang, justru membuat kualitas panen tembakau menjadi baik.

Dalam sekali panen, dari 30 hektar luasan lahan, bisa menghasilkan 1,4-1,5 ton tembakau per hektarnya.

Namun menurut Endri, hasil panen kali ini masih lebih rendah dibanding kondisi normal yang bisa menyentuh 1,7 ton per hektar.

Endri berharap, harga dan hasil panen tembakau tetap stabil pada musim panen tahun depan.

Reporter : Anggi Wahyu
Editor : Amir Fatah

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Kandang Ayam Di Pulosari Ngunut Terbakar, Petugas Damkar Butuh Waktu 2 Jam Padamkan Api

22 Juli 2024 - 21:24 WIB

Pemkab Tulungagung Prediksi Perputaran Uang Di CFD Alun-Alun Lebih Dari 220 Juta

22 Juli 2024 - 07:57 WIB

Polisi Tetapkan Wanita Asal Blitar Tersangka Kasus Penipuan Lelang Emas

15 Juli 2024 - 21:29 WIB

Ganti Rugi Tak Kunjung Dibayar, Warga Sukowiyono Tolak Proyek Tol Kediri-Tulungagung

15 Juli 2024 - 20:41 WIB

Remaja Hanyut Di Sungai Brantas Akhirnya Ditemukan Meninggal Dunia

14 Juli 2024 - 16:00 WIB

Aliansi Masyarakat Cinta Damai Demo Tolak Pembangunan Cold Storage Di Desa Bandung

12 Juli 2024 - 19:24 WIB

Trending di News