Menu

Mode Gelap

News · 9 Agu 2024 15:26 WIB ·

Tak Terima Partainya Difitnah Mantan Sekjen, DPC PKB Tulungagung Lapor Polisi


 Tak Terima Partainya Difitnah Mantan Sekjen, DPC PKB Tulungagung Lapor Polisi Perbesar

Tulungagung – Ketua DPC PKB Tulungagung Ahmad Syafi’i mengatakan, kedatangan pengurus DPC ke polres pagi tadi, untuk melaporkan mantan Sekjen PKB Lukman Edy, atas ujaran kebencian terhadap Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar.

Menurut Syafi’i, pernyataan Lukman soal pengelolaan keuangan yang tidak akuntabel di tubuh PKB, telah menyakiti perasaan seluruh pengurus partai termasuk di daerah.

Syafi’i melihat, apa yang disampaikan Lukman merupakan fitnah terhadap PKB.

Dia menegaskan, pelaporan terhadap Lukman merupakan inisiatif dari DPC, karena tergerak untuk menjaga marwah partai.

Syafi’i menekankan, pengelolaan anggaran partai sudah melalui prosedur yang sesuai aturan, dan bahkan dilakukan audit juga.

Sebelumnya, 31 Juli lalu Lukman Edy melaporkan Muhaimin Iskandar Ketum PKB ke PBNU, karena dinilai tidak transparan dalam mengelola anggaran partai.

Atas pernyataannya ini, ramai-ramai pengurus PKB dari berbagai daerah melaporkan yang bersangkutan ke polisi.

Reporter/Editor: Amir Fatah 

Artikel ini telah dibaca 34 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Seleksi PPPK Kab. Blitar Tahap 2 Ditunda Tunggu Instruksi Pemerintah Pusat

28 April 2025 - 17:21 WIB

Produksi Ikan Gurami Melimpah,  Dinas Perikanan Tulungagung Membidik Pasar  Kalimantan.

28 April 2025 - 13:44 WIB

Kakek 67 Tahun Meregang Nyawa Saat Pladu di Bendungan Serut Blitar

27 April 2025 - 19:16 WIB

7 anak Kobran Kekerasan Seksual Sesama Jenis di Salah Satu Ponpes di Tulungagung Alami Trauma

26 April 2025 - 16:27 WIB

Hasil Visum Pencabulan 7 Santri Di Salah Satu Ponpes di Tulungagung Salah Satunya Sampai Disodomi Tersangka

26 April 2025 - 14:52 WIB

Sebanyak 68 Unit Motor Terjaring Razia Knalpot Brong dan Balap Liar di Kota Blitar

26 April 2025 - 12:55 WIB

Trending di News